Sahabat blogger dimanapun sahabat berada, di artikel sebelumnya Blog Tutorial Campur Aduk pernah membahas tentang Aplikasi Baru FB, Facebook Messenger, sekitar tahun 2012. Yang mana itu merupakan aplikasi chat terpisah khusus untuk para Facebook-ers. Nah kali ini Blog Tutorial Campur Aduk akan memberikan info tentang Aplikasi Baru FB, Twitter, Youtube dll, dalam satu aplikasi yaitu FaceTwitt Droid.
Aplikasi Baru FaceTwitt Droid ini dikhusus kan bagi para pengguna Smartphone berbasiskan Android system, jadi bagi pengguna Blackberry dan yang lainnya maaf-maaf aja. Terkecuali untuk iPhone dan perangkat berbasis Macintosh keluaran Apple, aplikasi FaceTwitt Droid ini masih bisa di install.
Bagi yang penasaran dengan Aplikasi Baru FaceTwitt Droid ini, silakan di Download melalui link FaceTwitt Droid. Penampakan screenshotnya ada dibawah ini.
Aplikasi Baru Facebook, Twitter, Youtube untuk Android ini, masih dalam tahap Beta, jadi kemungkinan masih dalam tahap pengembangan dan masih ada beberapa bugs yang bisa ditemuin. Dan yang pasti dalam aplikasi ini, ada menu blog dimana sahabat bisa mendapatkan informasi Blog Tutorial Campur Aduk disana dengan feed yang otomatis update.
Bagi yang ingin Download App FaceTwitt Droid ini, bisa langsung di akses melalui Smartphone Android sahabat dengan mengunjungi link dibawah ini:
http://theapp.mobi/facetwitt_droid
Mudah-mudahan Aplikasi Baru Facebook, Twitter, Youtube ini bermanfaat dan silakan berikan report kalau ada bugs atau hal-hal yang kurang dalam aplikasi tersebut, dikarenakan memang masih dalam tahap pengembangan. Silakan untuk di share juga di Facebook atau Twitter sahabat.
Boleh juga nih, mo coba install deh. thanks infonya
BalasHapus